Spesifikasi dan Harga Wearnes LitePad LP-811 Tablet 3D Pertama di Indonesia

Spesifikasi dan Harga Wearnes LitePad LP-811 Tablet 3D Pertama di Indonesia. Tablet baru dari vendor Wearnes. Wearnes yang mencoba bersaing di dunia tablet dengan meluncurkan Wearnes LitePAD LP-811.

Tablet-Wearnes-LitePAD-LP-811

Diklaim bahwa tablet wearnes LP-811 merupakan tablet pertama di Indonesia yang dapat untuk menonton 3D video tanpa kacamata. Sepertinya inilah yang menjadi kelebihan dari LiePad lp-811 ini.

Wearnes LitePad LP-811 menganut sistem operasi Android 4.0 Ice Cream Sandwich sedangkan prosesornya menggunakan Cortex A9 berkekuatan 1Ghz CPU serta GPU Mali-400.


Sebagai penyimpanan data, Wearnes LitePad LP-811 menggunakan memori internal 8GB Nand Flash dan ditambah slot memori ekternal microSD bisa di ekspansi hingga 32 GB. Ikut juga RAM sebesar 1 GB dengan DDR3.


Fitur tambahan lainnya seperti, Wi-Fi Access 802.11 b/g/n, Gravity Sensor, Bluetooth serta port mini USB 2.0 semuanya telah tertanam dengan baik di Wearnes LitePad LP-811. Terdapat dua buah kamera, VGA dan 2.0 MP. Jika ingin menggunakan jaringan 3G/HSDPA pengguna bisa menggunakan USB Modem yang compatible dengan tablet ini.


Spesifikasi Wearnes LitePad LP-811:

  • Android 4.0 Ice Cream Sandwich
  • Cortex A9, 1Ghz CPU, Mali-400 GPU 128KB L2 Cache
  • Screen 8 Inch 16:9, 1280X768 Resolution
  • Five Point Capacitive Touch Screen
  • Memory 1GB DDR3
  • Storage 8GB Nand Flash
  • Micro SD Card up 32GB, mini USB 2.0 slot
  • Wi-Fi Access 802.11 b/g/n
  • Gravity Sensor, Bluetooth
  • Dual Camera : VGA + 2.0 MP
  • Mini HDMI Port
  • Support 3G : External 3G USB Modem
  • Battery Li-ion 5000mAH

Related Posts